Cara Gampang Print Dari Handphone Android Via USB OTG

Pengalaman admin blog suhendri22 ketika ingin melakukan proses print dokumen maka harus menggunakan laptop atau PC, terkadang via laptop atau PC pun tetap tidak bisa karena belum terinstall driver printer tersebut. Tutorial ini kelebihannya ada pada kemampuan melakukan Print From Android dan bukan tutorial yang jelimet seperti use cloud print atau google cloud print, sangat simple sekali hanya menggunakan printer biasa, bahkan dalam tahap percobaan kami  menggunakan printer murah yakni Canon IP 2770, yang tentunya hanya bisa menggunakan koneksi via kabel USB biasa, bukan via bloetooth, wifi apalagi google cloud print.
Print From Android, how to use cloud print, google cloud print android example

Silahkan disimak sampai tuntas agar anda bisa mendapatkan tutorial yang sempurna dan lengkap, jangan lupa like dan share artikel ini ke beberapa medsos yang anda gunakan agar lebih bermanfaat.

Prasyarat Piranti Yang Harus Anda Miliki 
  1. Handphone yang sudah memiliki fitur USB OTG (USB On The Go) , Ciri Sederhananya hp sudah support USB OTG adalah bisa membaca USB Flashdisk dengan kabel OTG atau secara langsung jika flasdik itu sudah memiliki colokan USB OTG , selain itu bisa juga dicek di handpone anda berdasarkan tipe handpone apakah hp anda sudah support USB OTG atau belum. saya sendiri menggunakan hp Asus Zenphone Max 3 untuk melakukan Print From Android ini.
  2. Printer sederhana, saya sendiri menggunakan Canon IP 2770 dalam rangka mencoba teknik Print From Android, kalau printer-printer mahal yang sudah dilengkapi berbagai macam fitur untuk melakukan printing secara langsung via nirkabel tidak usah bingung-bingung tinggal print saja via koneksi wifi atau bloetooth
  3. Download Aplikasi Printer Share di google play, atau yang premium ada di link berikut


Saran saya cobalah dulu yang versi trial kalau hp anda dan printer anda support dilanjut, kalau tidak cari aplikasi lain yang serupa, lalu coba yang Aplikasi Printer Share Premium Tidak Resmi, kalau bagus lanjut, kalau tidak ganti ke yang Aplikasi Printer Share Premium Resmi. Sebagai catatan bahwa yang versi trial hanya bisa dipakai beberapa kali saja lalu anda harus membeli yang versi premium, sedang yang printer share versi premium berharga Rp.19.073
Cara Print From Android
1. Sambungkan USB Printer dengan Android menggunakan kabel OTG , lalu pilih printer anda
Print From Android, how to use cloud print,  google cloud print android example


2. Lalu setelah disambungkan akan muncul opsi seperti pada gambar, klik Direct USB Connected
Print From Android, how to use cloud print,  google cloud print android example

3. Download Driver sesuai dengan tipe printer anda, tenang gak besar kok paling 4 MB
Print From Android, how to use cloud print,  google cloud print android example

4. Plih halaman yang akan di print
Print From Android, how to use cloud print,  google cloud print android example

5. Pilih ukuran kertas
Print From Android, how to use cloud print,  google cloud print android example

6. Muncul tampilan print preview lalu klik tombol print
Print From Android, how to use cloud print,  google cloud print android example


Demikian tutorial bagaimana cara Print From Android, ditunggu tutorial dalam bentuk videonya di channel youtube, selain itu ditunggu juga tutorial google cloud print android example, terimakasih semoga bermanfaat.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel